Merdeka Belajar Kampus Merdeka

Universitas Pembangunan Jaya

Bentuk Kegiatan Pembelajaran


Magang
Pertukaran Pelajar
Proyek Desa
Wirausaha
Penelitian
Studi Independen
Proyek Kemanusiaan
Mengajar di Sekolah
Magang diluar Negeri

Grafik MBKM UPJ


%

Inbound

Mahasiswa luar mengikuti pertukaran mahasiswa ke UPJ

%

Outbound

Ke berbagai perguruan tinggi terbaik di Indonesia

%

Proyek

Proyek kemanusiaan dan independen mahasiswa

%

Prodi

Prodi yang terlibat dalam kegiatan MBKM UPJ

Apa kata mereka tentang program MBKM UPJ?


Kata mereka yang telah mengikuti kegiatan program MBKM UPJ

Daftar Sekarang

Anastasya Avelia

Mahasiswa MBKM- Magang di BTPN

Pengalaman saya mengikuti program MBKM sangat luar biasa. Saya mendapat kesempatan melakukan MBKM- Magang di BTPN selama enam bulan. Selama magang, saya belajar banyak tentang dunia kerja nyata seperti manajemen proyek, hingga bekerja dalam tim yang solid. Program ini tidak hanya meningkatkan keterampilan teknis saya, tetapi juga kemampuan soft skills seperti komunikasi, kerja sama tim, dan manajemen waktu.

Apriliana

Mahasiswa MBKM Mandiri di PT. Jaya Beton

saya mendapatkan wawasan industri yang sangat berharga yang tidak bisa didapatkan di dalam kelas. Bimbingan dari para profesional di perusahaan tempat saya magang sangat membantu dalam memahami tren dan kebutuhan industri saat ini. Program ini benar-benar membuka mata saya terhadap berbagai peluang karier di masa depan.

Putri Nursyifa

Mahasiswa MBKM - Mandiri di PT. Jaya Konstruksi

Pengalaman ini sangat menginspirasi dan memberikan makna baru dalam hidup saya. Saya belajar tentang pentingnya empati, kerja sama, dan bagaimana ilmu yang saya pelajari di kampus dapat diterapkan langsung untuk membantu masyarakat. Program ini juga mengajarkan saya tentang tantangan yang dihadapi oleh komunitas yang kurang beruntung dan bagaimana kita bisa berkontribusi untuk membuat perubahan positif.

Merdeka belajar kampus merdeka
Sekretariat

Gedung A Lantai 3

Jl. Cendrawasih Raya Blok B7/P Bintaro Jaya, Sawah Baru, Ciputat, Tangerang Selatan 15413

Kontak: (021) 745 5555 - (021) 298 6152

Fax: (021) 7455 555

Mitra Kerjsama
>> Lihat Selengkapnya
Statistik Kunjungan
Flag Counter